
Pernyataan Rudd ini diutarakannya saat menanggapi usulan pemimpin oposisi Tony Abbot. Tokoh oposisi ini mengusulkan agar perahu-perahu yang mengangkut para pencari suaka harus dikembalikan ke wilayah Indonesia.
"Saya bertanya-tanya apakah ia (Abbot) berusaha membuka risiko konflik dengan Indonesia," kata Kevin Rudd Jumat kemarin.
Ia menambahkan bahwa pada dasarnya memang ada saat-saat sulit dalam hubungan Indonesia-Australia. Ia pun lantas menegaskan bahwa ia tidak pernah ingin melihat hal itu terjadi lagi.
"Salah satu hal yang saya pelajari adalah pentingnya konsultasi sebagaimana mestinya dengan kolega-kolega di kabinet tentang keputusan penting pemerintah," pungkasnya
harusnya australia berterima kasih kepada indonesia, karena kesigapan para penjaga tapal batas kita , australia tidak di banjiri oleh para imigran gelap, walaupun dalam sejarahnya australialah yang memprovokasi pbb untuk menyelenggarakan referendum di timor-timur.
No comments:
Post a Comment