isu terhangat kali ini adalah minimnya daging sapi di pasaran . sehingga kita tidak lagi memasak daging , tetapi hal ini harusnya di sikapi juga dengan penuh rasa syukur. apakah ini membuktikan bahwa pemerintah gagal untuk menjadi negara yang swasembada daging sapi.
karena itu harus di pandang secara baik agar indonesia tidak lagi kehabisan . daging. kekurangan daging ini menandakan bahwa masyarakat indonesia mempunyai kesadaran akan gizi tinggi. untuk itu pemeritah harus terus berusaha untuk menyediakan daging . untuk kebutuhan ini . diharapkan pemerintah harus terus membuat terobosan - terobosan baru. agar kita tidak terjadi lagi kelangkaan dari daging sapi. masyarakat indonesia yang mampu beli daging sapi . ini merupakan pertanda bahwa indonesia telah mempunyai masyarakat yang sudah mampu membeli makan yang berprotein dan juga sudah mengerti akan arti dari sebuah kesehatan
pekerjaan-pekerjaan dari pemerintah sekarang sangat banyak. dan saat ini indonesia secara finansial sangat terpukul dengan keadaan ekonomi saat ini. tetapi yang menggambarkan indonesia sebagai negara gagal adalah kebanyakan dari ustad -ustad hti yang tentu sangat tidak suka dengan sistem pemerintahan yang dianut oleh indonesia saat ini. kemampuan serapan apbn indonesia sangat rendah jika dibandingkan dengan kemampuan dari serapan apbn indonesia yang pada saat itu di pimpin oleh seorang presiden yang bernama sby.
memang banyak cara kerja dari jokowi yang di kritik oleh beberapa pengamat . ini membuktikan bahwa indonesia tidak bisa membantu pemerintahan yang secara syah memenangkan pemilu tahun 2014. sehingga mereka hanya bisa memberikan kritikan tanpa memberikan masukan. sepertinya sekarang rakyat indonesia sudah sangat cerdas. mana orang yang bekerja dan mana orang yang hanya ngomong saja?
pembangunan tol cipali yang merupakan kerja sama dengan pemerintah china membuktikan bahwa china sekarang akan jadi sekutu indonesia . dalam melakukan segala pembangunan yang ada di indonesia terutama dibidang infrastruktur. sehingga nantinya persebaran antara orang dan barang di seluruh wilayah indonesia dapat tersebar secara merata.
sehingga dapat di pastikan impian untuk melihat indonesia maju bisa di lihat sebelum saya menutup mata. untuk itu kajian tentang teknologi terutama teknologi informasi harus sangat di tuntut bagi orang-orang mudah indonesia saat ini. terutama dalam jihad kita untuk memberikan tulisan-tulisan yang sangat berisis optimisme. impian - impian dari semua pemuda indonesia akan terus di gerakkan sehingga nantinya kita akan menjadi sesuatu yang membuat kita lebih baik dari hari ke hari.
mungkin orang membangun indonesia dari sebuah partai politik . tetapi kami akan membangun indonesia dari sebuah lembaga pendidikan ini yang kecil yang tentu saja . punya sebuah misi untuk bisa secanggih havard university yang ada di inggris . sehingga nantinya di malang ini akan tumbuh subur silicon valley di indonesia. dan penelitian - penelitian harus di galakan sejak sekarang ini.
No comments:
Post a Comment