Sunday 25 October 2020

sudah dua hari ini aku sering masuk angin

 


mungkin karena aku sekarang harus naik ke lantai dua untuk mengajar sehingga ada otot dari dadaku yang sering ketarik. tetapi aku harus cari tahu penyembabnya berdasarkan hadist dan juga alqur'an karena mulai sekarang aku harus tahu berdasarkan islam dan kita suci alqur'an 

saya kadang merasakan takut . dan juga khawatir karena saat ini sedang pandemi korona. tetapi secara logika saya tidak mungkin atau kecil sekali kena virus tersebut karena saya tidak pernah ketemu dengan orang yang berasal dari daerah yang merupakan pandemi dari korona. tetapi mungkin karena kecapekan saja. 

harus tahu apa sebabnya dan terus mencari solusi itu yang bisa aku lakukan karena aku terus terang tidak tahu dan bagaimana solusinya . hari ini saya sudah berbincang dengan pak aris. dan katanya ada sesuatu yang salah dengan pencernaanku. dan  nasehat itu harus aku coba. karena pak aris orangnya baik. dan tentu saja harus aku lakukan dengan  niat untuk menyelesaikan tugasku sebagai seorang ayah.

aku sekarang terus menggunakan freshcare untuk dapat memberikan rasa nyaman pada badangku walaupun kadang sama istriu sering di kritik karena sering masuk angin. entahlah aku salah dibagian mana selama ini harus tahu solusi dan terus berusaha untuk menjaga kesehatan. 

aku kenal dengan seorang pegawai dari wearnes education center. dia dulu adalah satpam yang baik . karena sering kali menolongku untuk memarkirkan sepedaku dan sering kali mengambilkan tongkatku. dulu dia pernah bercerita katanya pernah kena masuk angin akut. sehingga hampir menghilangkan nyawanya . tetapi waktu itu dia tertolong dan akhirnya dia bisa bekerja kembali di wearnes education center. tetapi sayangnya pada tanggal kamarin pak dedik. meninggalkan kami semua. sosok satpam yang baik dan tentu saja saya merasa kehilangan karena dia sering kali menolong saya.


No comments:

Post a Comment